Banyak orang mempertanyakan hasil record Google Meet tersimpan dimana. Pertanyaan ini bisa dikatakan sebagai sesuatu yang wajar. Itu karena, beberapa pihak mengaku hasil recordnya hilang padahal sudah diselesaikan dengan baik.
Google Meet sendiri memang aplikasi yang sangat membantu. Google Meet berbeda dengan aplikasi lain yang memiliki batas waktu. Saat menggunakan Google Meet, seseorang bisa melakukan meeting beberapa jam secara gratis.
Memang Google Meet memiliki batas hingga 100 orang peserta. Namun angka seratus ini tidak bisa dikatakan sedikit. Terlebih lagi, angka 100 ini masih bisa ditambah jika kamu mau mengeluarkan uang. Pertanyaan ini sendiri tidak menjadi indikator kalau aplikasi ini kurang memuaskan.
Itu karena tidak diketahuinya lokasi hasil record tersebut hanya membuktikan kalau yang menggunakannya belum lama memakai Google Meet. Jika sudah lama memakainya, pertanyaan semacam ini pasti tidak akan muncul.
hasil record Google Meet tersimpan dimana
Daftar Isi
Hasil Record Google Meet Tersimpan Dimana?
Untuk menjawab pertanyaan ini, ada baiknya kamu langsung mengeceknya sendiri. Untuk mengeceknya, masuklah dulu ke folder drive saya yang pasti ada di ponsel atau PC.
Setelah masuk ke folder, akan ada folder baru bertuliskan Rekaman Meet. Nantinya kamu bisa langsung membuka folder tersebut. biasanya rekaman meet sendiri akan terlihat di dalam folder tersebut.
Ada beberapa kondisi di mana seseorang bertanya mengenai hasil record namun saat masuk ke foldernya rekaman tetap tidak ditemukan. Perlu diketahui, ada juga kondisi di mana rekaman Google Meet tidak tersimpan.
Apabila tidak ada foldernya, bisa saja kegagalan penyimpanan tersebut terjadi. Hal semacam ini bisa disebabkan oleh banyak hal. Tetapi untuk yang paling umum, kegagalan ini biasanya terjadi karena penyimpanan perangkat yang penuh.
Berikut Cara Melakukan Record Memakai Google Meet
Mengetahui jawaban hasil record Google Meet tersimpan dimana memang penting. Namun selain mengetahui jawaban tersebut, penting juga bagi kamu untuk mengetahui cara merekamnya. Jika cara merekamnya salah, bisa saja recording tidak tersimpan.
Untuk merekamnya sendiri, ada beberapa cara yang bisa dipilih. Nantinya kamu pilih saja cara yang paling cocok. Langsung saja berikut beberapa cara tersebut.
1. Di Laptop
Cara pertama ketika akan melakukan recording adalah dengan menggunakan laptop. Untuk melakukannya, pertama masuklah ke aplikasi Google Meet di laptop terlebih dahulu. Jika belum memiliki aplikasinya, unduhlah terlebih dahulu secara gratis.
Jika aplikasinya sudah terbuka, langsung saja mulai video meetingnya. Setelah dimulai, lihatlah beberapa tombol di sebelah bawah dan klik tulisan “Activities”. Setelah itu, lanjutkan dengan melakukan klik pada bagian “Start Recording”.
Ketika proses merekam dimulai, partisipan lain akan mendapat pemberitahuan kalau meeting tersebut direkam. Nantinya jika rekaman ingin dihentikan, langsung saja klik Stop Recording. Filenya sendiri akan tersimpan pada folder seperti yang dijelaskan di atas.
Cara selanjutnya yang tidak kalah penting dalam ulasan mengenai hasil record Google Meet tersimpan dimana ini adalah via HP. Itu karena, kamu juga bisa melakukan recording via HP dan caranya sangat mudah.
Pertama bukalah dulu aplikasi Google Meet di HP dan mulailah Meeting tersebut. Setelah itu, klik ikon titik tiga dan pilih “Record Meeting”. Nantinya saat jendela recording muncul, langsung saja pilih start. Menghentikan perekaman sendiri dilakukan dengan klik “Stop Recording”.
3. Via Laptop Tanpa Aplikasi
Cara selanjutnya juga bisa dilakukan menggunakan laptop. Hanya saja cara ini bisa dilakukan tanpa aplikasi. Itu karena, Google Meet sendiri memang bisa diakses melalui website. Pertama masuklah dulu ke meeting di website tersebut.
Jika sudah, klik “aktivitas” lalu pilihlah “rekaman”. Dari sana, langsung saja pilih “Mulai Merekam” dan tunggu hingga pemberitahuan muncul. Setelah muncul pemberitahuan, langsung saja klik “mulai” dan rekaman akan berjalan.
4. Peserta
Recording meeting juga bisa dilakukan oleh peserta. Hanya saja, kamu perlu memiliki aplikasi tambahan. Intinya pastikan dulu kalau ponsel memiliki fitur perekam layar atau aplikasi untuk merekam layar.
Setelah itu, masuklah ke meeting seperti biasa dan tunggu hingga meetingnya mulai. Jika sudah mulai, langsung saja aktifkan perekam layar. Nantinya perekam layar ini bisa dimatikan setelah selesai.
Perlu diketahui, kamu harus mempelajari aplikasi seperti Google Meet dengan baik. Itu karena, aplikasi ini sangat membantu dalam menghadapi perkembangan zaman. Jawaban dari pertanyaan seperti hasil record Google Meet tersimpan dimana juga harus diketahui.
Rekomendasi:
Cara Upload Foto Instagram Slide Nyambung Sesuatu baru menciptkan tren setiap harinya muncul di berbagai platform. Hal unik menyebar salah satunya lewat sosial media. Cara upload foto Instagram slide nyambung menjadi tren saat ini diikuti hingga…
Google Memperbarui Hasil Pencarian Di Ulasan Produk Jadi… Google Memperbarui Hasil Pencarian di Ulasan Produk. Google telah mengumumkan bahwa mereka membuat beberapa perbaikan pada layanan hasil pencariannya untuk menampilkan ulasan produk dengan lebih baik di mesin pencarinya. Gagasan…
Inilah Dia Teknologi Terbaru Tahun 2022 Teknologi 2022. Teknologi berkembang pesat, dan penemuan-penemuan baru juga meningkat pesat, dan hidup menjadi nyaman dan mudah. Namun, teknologi bukanlah sesuatu yang mudah di mana-mana, baik secara fisik maupun digital,…
Aplikasi Kamera Tembus Pandang Baju Terbaik Untuk Android… Seperti yang telah admin jelaskan pada halaman sebelumnya mengenai aplikasi kamera tembus pandang yang bisa anda install di hp android anda, pada halaman ini admin akan melihat beberapa aplikasi kamera…
Cara Mengaktifkan Auto Translate di Google Chrome Android Mengetahui cara mengaktifkan auto translate di Google Chrome Android, tentunya sangat membantu kamu. Terutama dalam menerjemahkan halaman-halaman yang berbahasa asing. Dengan begitu kamu bisa memahami apa yang dibahas dalam artikel…
Cara Membuat Token di Google Form Belakangan banyak orang yang menanyakan cara membuat token di google form. Ya, salah satu dampak langsung dari kemajuan teknologi yang tidak dapat dihindari adalah digitalisasi. Suka atau tidak suka, semua…
Google Merilis Fitur Peringatan Serangan Udara Untuk… Google merilis fitur baru untuk pengguna Android. Fitur Google baru ini tidak seperti fitur yang ada sebelumnya dan sangat berbeda sekali karena berkaitan dengan invasi Rusia. Google menambahkan fitur peringatan…
Aplikasi Untuk Mengedit Foto Menjadi Kartun Aplikasi Untuk Mengedit Foto Menjadi Kartun - Anda yang aktif di media sosial seringkali perlu melihat foto profil atau seseorang yang membagikan foto profil yang sudah berubah menjadi kartun. Hal…
Aplikasi Nada Dering Telepon Dengan nada dering kita bisa tahu apa yang sedang terjadi pada smartphone kita, baik itu jika ada seseorang menelpon kita atau ada notifikasi pesan masuk dan lain sebagainya. Terdapat banyak…
Begini Cara Sadap Whatsapp Lewat Google Chrome Cara hack atau sadap whatsapp tanpa aplikasi tambahan. Simak yuk yang lagi cari tips cara sadap nomor WhatsApp pacar tanpa aplikasi tambahan, nah kali ini ada teknik lain yaitu cara…
Cara Membuat Artikel di HP Android Cara membuat artikel di HP Android kini bisa dilakukan. Hanya dengan sebuah ponsel, kamu sudah bisa mengerjakan kewajiban menulis artikel. Beberapa perangkat tambahan lainnya adalah akses internet harus memadai. Membuat…
Cara Melihat Jawaban Teman di Google Classroom Saat ini mungkin banyak orang sudah familier dengan mengerjakan tugas di classroom. Ternyata ada cara melihat jawaban teman di Google Classroom sebagai salah satu langkah kalau kamu sudah stuck tidak…
10 Rekomendasi Aplikasi Perekam Layar PC Windows Gratis Bagi kamu yang doyan nonton YouTube pasti sudah tidak asing lagi dengan YouTuber gaming. Kamu bisa melihat mereka bermain game sambil merekamnya dan mereka unggah di YouTube. Penasaran, kira-kira aplikasi…
Cara Buat Direct Link Download di Google Drive Membuat direct link download mungkin dibutuhkan bagi beberapa orang. Dengan memanfaatkan Google Drive, tentu bisa membantu kamu menyimpan file dan mudah membagikan kepada siapapun. Google Drive sudah di integrasi dengan…
Aplikasi Penghasil Uang 2022 Terbukti Membayar Langsung ke… Aplikasi Penghasil Uang. Apakah Anda tahu aplikasi penghasil uang yang bisa dibuktikan membayar langsung ke DANA? Sekarang aplikasi penghasil uang dapat menghasilkan uang dengan melakukan beberapa misi. Melalui aplikasi penghasil…
Cara Memulihkan Akun Google yang Salah Tanggal Lahir Banyak orang yang merasa kesulitan melakukan cara memulihkan akun Google yang salah tanggal lahir. Padahal ternyata sangatlah mudah dilakukan hanya melalui beberapa langkah, sekarang jangan khawatir lagi apabila account kamu…
Cara Mengubah Nama Link Google Drive Cara mengubah nama link Google Drive merupakan pengetahuan yang terkesan sangat penting. Namun jika dilihat sekarang, ada banyak orang yang tidak menjalankan cara tersebut. Ini membuat link dikirim dengan kondisi…
Penyebab Penyimpanan Kartu SIM Penuh Ada banyak hal yang menjadi penyebab penyimpanan kartu SIM penuh di hp kamu. Hal itulah yang menjadikan beberapa sistem menjadi terganggu. Hal ini dikarenakan karena biasanya kartu SIM yang penuh…
Rekaman Google Meet Tersimpan Dimana? Banyak orang yang mempertanyakan hasil rekaman Google Meet tersimpan dimana setelah mereka melakukan record dari meeting yang telah dilakukan tadi. Sebelum itu kami akan menjelaskan apa itu Google Meet bagi…
Cara Ubah Aplikasi Playstore Menjadi File Apk Mengubah aplikasi Playstore menjadi file Apk bukanlah suatu hal yang mustahil. Sudah ada beberapa aplikasi yang dapat membantu kamu melakukannya tanpa ribet dan tidak butuh waktu lama. File Apk merupakan…
Solusi Google Form Tidak Bisa Diisi Sudah bukan zamannya lagi panik karena Google Form tidak bisa diisi. Bagaimanapun juga pasti akan ada solusi dari tiap permasalahan. Sebagaimana diketahui bahwa saat ini penggunaan Google Form banyak dimanfaatkan…
Cara Update Google Play Store 2021 Belakangan banyak orang yang menanyakan cara update Google Play Store 2021. Tidak bisa dipungkiri, kita semua tahu betapa pentingnya keberadaan Google Play Store. Yang mana kamu bisa menginstal aplikasi apapun…
Cara Membuat Aplikasi Playstore Menjadi File APK Cara membuat aplikasi Playstore menjadi file APK merupakan salah satu cara agar lebih mudah dalam menyimpan aplikasi yang digunakan. Hal ini dilakukan agar kamu tidak perlu membuang-buang kuota saat ponsel…
Cara Mengirim Tugas Video di Google Classroom Cara mengirim tugas video di Google Classroom cukup mudah, kamu hanya membutuhkan jaringan internet yang memungkinkan, agar bisa terupload dengan sempurna sesuai dengan batas waktu yang sudah ditentukan oleh guru…
7 Fitur Keren di Google Translate, Penerjemah Wajib Tahu Di era digital saat ini, hampir semua orang memanfaatkan tools Google Translate dalam menerjemahkan. Nggak cuma orang dewasa lho yang sudah akrab dengan tools ini, anak-anak pun kini sudah tau…
Cara Agar Link Google Drive Langsung ke Aplikasi Seiring dengan perkembangannya yang begitu pesat, cara agar link Google Drive langsung ke aplikasi banyak dicari. Sebagai pengguna ponsel pintar, kamu pastinya kini sangat dimanjakan dengan adanya layanan G-Drive tersebut.…
Cara Mendapat Direct Link Google Drive Sudah pernah dengar tentang direct link Google Drive? Jadi link tersebut benar-benar dibutuhkan. Pada dasarnya untuk satu akun Google akan diberikan kuota sebesar 15 GB dan dapat digunakan dalam satu…
Cara Merubah Ukuran Foto Menjadi 200 KB di Android Masih banyak orang yang tidak tahu bahwa terdapat cara merubah ukuran foto menjadi 200 KB di Android hanya bermodalkan aplikasi. Apabila kamu memiliki masalah seperti ini maka tidak perlu menggunakan…
Cara Download Video TikTok Tanpa Watermark, Mudah! TikTok adalah satu media sosial yang memberikan layanan sebagai tempat untuk berbagi video pendek, atau bisa kita sebut juga sebagai platform video musik. Tak jarang kita juga ingin menyimpan video…
Aplikasi Kencan Terbaik Tahun 2022, Para Jomblo Harus… Aplikasi kencan atau aplikasi pencari jodoh secara online ini semakin populer dan banyak digunakan oleh masyarakat, terutama di masa pandemi Covid-19. Ada banyak aplikasi kencan atau jodoh yang bisa digunakan…